Postingan

Waspadai Dampak Media Sosial pada Anak dan Remaja

Waspadai Dampak Media Sosial pada Anak dan Remaja Seiring dengan semakin meningkatnya akses internet, media sosial menjadi salah satu aplikasi yang banyak digunakan, tidak terkecuali oleh anak dan remaja. Simak apa saja dampak media sosial terhadap kehidupan anak dan remaja. Sebagian besar media sosial memberlakukan aturan usia tertentu saat mendaftar, rata-rata pada usia 13 tahun. Hanya saja, pemalsuan usia masih sangat mungkin dilakukan secara daring atau online. Keuntungan dan Kerugian Pemakaian Media Sosial Media sosial tidak selalu memberi kerugiaan bagi anak dan remaja. Jika digunakan secara bijak, media sosial justru akan memberikan banyak keuntungan. Media sosial bisa menjadi sarana komunikasi dengan teman dan keluarga, meningkatkan kreativitas, memudahkan untuk berhubungan dengan orang lain yang mempunyai minat dan hobi yang sama, serta membuka kesempatan untuk berpartisipasi dalam berbagai kegiatan amal. Hanya saja, perlu juga dipertimbangkan kerugian yang bisa an
Postingan terbaru